Dilantik jadi Kades Bulakwaru, Izam Zamzami Rangkul Seluruh Masyarakat
Tegal- Bertempat di Balai Desa, pada hari Senin tanggal 19 Juni, suasana penuh haru terasa ketika Drs. Agung Budi Waluyo, MM selaku Camat Tarub melantik dan mengambil sumpah jabatan Kepala Desa Pengganti Antar Waktu (PAW) Desa Bulakwaru, Muhamad Izam Zamzami. Ditemui Tim PortalTegal.com usai dilantik sebagai Kepala Desa Antar Waktu di Desa Bulakwaru, Kecamatan Tarub,…
